Latihan Soal Asesmen Sumatif Akhir Jenjang SMP Tahun 2024
Latihan Soal Asesmen Sumatif Akhir Jenjang SMP MTs Tahun 2024. Asesmen adalah sebuah proses pengumpulan data untuk menentukan sejauhmana, dalam hal apa, dan bagian mana tujuan pendidikan sudah tercapai. Jika belum, bagaimana yang belum dan apa sebabnya. Definisi yang lebih luas dikemukakan oleh dua orang ahli lain, yakni Cronbach dan Stufflebeam, yang menambahkan bahwa proses asesmen bukan sekedar mengukur sejauh mana tujuan tercapai, tetapi digunakan untuk membuat keputusan.
Post a Comment for "Latihan Soal Asesmen Sumatif Akhir Jenjang SMP Tahun 2024"